Klasifikasi Ikan Paus Sperma Kerdil – Ikan Paus Sperma Kerdil (Kogia sima) adalah salah satu dari tiga spesies yang masih ada dalam keluarga paus sperma.
Mereka tidak sering terlihat di laut, dan informasi yang paling sering terdengar hanyalah terdamparnya ikan paus ini.
Klasifikasi Ikan Paus Sperma Kerdil
[table id=104 /]
Morfologi Ikan Paus Sperma Kerdil
- Paus ini memiliki panjang tubuh mencapai 2,7 m dan berbobot lebih dari 210 kg
- Bentuk kepala seperti kepala ikan hiu
- Memiliki sirip dorsal yang besar dan berbentuk sabit, terletak di tengah-tengah punggungnya
- Pada daerah dorsal berwarna abu-abu terus memudar hingga putih di daerah ventral
- Selain itu, spesies ini memiliki tanda seperti insang hiu pada kedua sisi kepalanya
- Spesies ini sangat susah ditemukan karena sifatnya yang pemalu dan takut terhadap kehadiran manusia
Demikian sedikit pembahasan mengenai Morfologi dan Klasifikasi Ikan Paus Sperma Kerdil (Kogia Sima) semoga dengan adanya pembahasan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan untuk kita semua, dan kami ucapkan Terima Kasih telah menyimak ulasan kami.
Baca jug artikel tentang :