Mengenal Istilah Istilah Anatomi Pada Ikan

Anatomi Pada Ikan – Anatomi merupakan salah satu cabang dari Ilmu Hayati yang mempelajari organ-organ dalam suatu organisme. Anatomi suatu spesies ikan sangat penting untuk diketahui karena merupakan dasar dalam mempelajari jaringan tubuh, morfologi, sistematika, dan sebagainya. Istilah Anatomi Pada Ikan Yang Sering di Temukan Adalah: [table id=129 /] Selain …

Read More »

Morfologi dan Klasifikasi Ikan Bawal Putih (Pampus Argenteus)

Klasifikasi Ikan Bawal Putih – Ikan bawal putih memiliki nama latin Pampus Argenteus. Ikan bawal ini bukanlah berasal asli dari Indonesia, akan tetapi berasal dari negeri Samba, yaitu Brazil. Ikan ini dibawa ke Indonesia oleh para importis ikan hias dari Brazil dan Singapura pada tahun 1980. Selain ke Indonesia, ikan …

Read More »

Cara Menanam Jambu Air Dengan Cangkok dan Stek

Bertani.co.id – Cara Menanam Jambu Air Dengan Cangkok dan Stek –  Siapa sih yang tidak kenal dengan jambu air Buah ini  terkenal dengan rasanya yang manis serta kandungan airnya yang tinggi. Buah ini umumnya berwarna merah, putih atau hijau serta putih dalamnya, banyak mengandung air, serta rasanya yang manis, masam …

Read More »

Klasifikasi Ikan Pedang (Xiphias Gladius)

Klasifikasi Ikan Pedang – Ikan pedang (Xiphias  gladius) merupakan salah satu spesies yang masuk dalam kelompok ikan berparuh panjang. Yang mana istilah tersebut digunakan untuk ikan yang memiliki karakteristik berupa adanya ekstensi rahang atas yang melebihi rahang bawahnya, sehingga membentuk paruh yang panjang dan lurus seperti pedang atau tombak. Klasifikasi …

Read More »

Ikan Dori Adalah Ikan Botana Biru atau Powder Blue Tang

Ikan Botana Biru – Ikan Dori adalah salah satu character dari film “Finding Nemo”. Difilm tersebut ikan dori memiliki warna biru yang cerah, serta pada bagian sirip dada dan sirip ekor berwarna kuning cerah. Tapi sebenarnya ikan dori adalah Ikan Botana Biru atau Blue Tangs. Ikan Botana Biru atau Blue …

Read More »

Umpan Ikan Mas Berbahan Udang Paling Jitu

Umpan Ikan Mas Berbahan Udang Paling Jitu

Umpan Ikan Mas Terbuat Dari Udang Paling Jitu – Pada kesempatan ini saya hanya dapat memberikan ramuan atau ramuan baru untuk umpan memancing ikan mas terbaru yang dapat ditekan dan saya dapat menjamin hasil maksimal yang disediakan dengan cara yang diikuti dengan benar dan dengan kondisi kondisi air harus berupa …

Read More »

Panduan Lengkap Cara Menanam Pohon Durian Agar Cepat Berbuah

Panduan Lengkap Cara Menanam Pohon Durian Agar Cepat Berbuah

Bertani.co.id –  Panduan Lengkap Cara Menanam Pohon Durian Agar Cepat Berbuah – Bagi Pecinta Tanaman Buah, Buah durian sudah menjadi incaran serta selalu di tunggu-tunggu kedatangannya. Yups inilah Buah Durian. Durian dikenal dengan tanaman musiman serta hanya berbuah di musim-musim tertentu saja. Buah durian ini sudah dikenal di penjuru dunia, …

Read More »

Menanam Bunga Mawar Dalam Pot dan Stek Menggunakan Kentang

Cara Menanam Bunga Mawar

Menanam Bunga Mawar Dalam Pot dan Stek Menggunakan Kentang_ Bila mendengar mawar pasti sudah tidak asing lagi ditelinga kalian bukan? Bunganya yang bagus serta harum cocok untuk ditaro didepan rumah, supaya rumah menjadi lebih indah, namun apakah kalian sudah tau cara menanamnya? Bila belum kami akan membahasnya cara menanam bunga …

Read More »

Umpan Ikan Mas Alam Liar dan Tips Memancingnya!

Umpan Ikan Mas Alam Liar dan Tips Memancingnya!

Umpan Ikan Mas Alam Liar dan Tips Memancingnya! – Mendapatkan ikan mas atau tombro di alam liar memberikan kebahagiaan khas bagi pemancing. Mengapa? Karena jumlah ikan mas di alam liar tidak sebanyak Betok dan Tilapia. Selain itu, memancing ikan mas di alam liar juga mudah sulit. Mengapa? Sebenarnya, umpan ikan …

Read More »

Klasifikasi Ikan Lepu Tembaga (Synanceia Horrida)

Klasifikasi Ikan Lepu Tembaga –  Ikan Lepu Tembaga merupakan keluarga dari Synanceiidae. ikan lepu tembaga juga dikenal sebagai ikan lepu batu muara, ikan ini termasuk dalam jenis ikan karnivora dan memiliki racun di ujung sirip-siripnya. Panjang maksimun dari spesies ini adalah 60 cm. Klasifikasi Ikan Lepu Tembaga [table id=126 /] …

Read More »

Klasifikasi Ikan Lepu Angin (Scorpaena Guttata)

Ikan Lepu Angin – Ikan Lepu Angin adalah spesies ikan di keluarga lepu dikenal dengan nama latin California scorpionfish. Ikan lepu angin merupakan ikan asli dari timur Samudera Pasifik, di mana dapat ditemukan di sepanjang pantai California dan Baja California. Penyebarannya meluas dari sekitar Santa Cruz, California, ke Punta Abreojos …

Read More »

Cara Membedakan Indukan Ikan Gurame Yang Matang Gonad

Indukan Ikan Gurame – Keberhasilan usaha pembesaran sangat tergantung pada kondisi awal benih. Benih yang berkualitas baik dapat dihasilkan jika beberapa faktor dan persyaratan dapat terpenuhi, salah satunya adalah dengan Cara Membedakan Indukan Ikan Gurame Jantan Dan Betina Yang Matang Gonad. Gurame yang digunakan sebagai induk berumur kurang lebih 3-4 …

Read More »

Cara Budidaya Artemia Pada Bak Beton

Cara Budidaya Artemia – Artemia merupakan salah satu makanan hidup yang sampai saat ini paling banyak digunakan dalam usaha budidaya ikan, khususnya dalam pengelolaan pembenihan dan pemeliharaan larva. Sebagai makanan hidup, Artemia tidak hanya dapat digunakan dalam bentuk benih, tetapi juga dalam bentuk dewasanya. Budidaya artemia Persiapan Wadah Wadah yang …

Read More »

Panduan Cara Budidaya Wortel Dikebun dan Disawah Dengan Benar

Panduan Cara Budidaya Wortel Dikebun dan Disawah Dengan Benar

Panduan Cara Budidaya Wortel Dikebun dan Disawah Dengan Benar -wortel merupakan spesies tanaman dari familia apiaceae. Wortel adalah jenis tanaman yang tumbuh dan berkembang dari lapisan umbi akar bukan berasal dari umbi batang layaknya seperti tanaman singkong. Wortel adalah jenis tanaman herba tidak berkayu, sangat menyukai iklim sejuk. Di daerah …

Read More »

5 Jenis Burung Kacer Di indonesia Beserta Ganbar Terlengkap!!

jenis burung kacer

5 Jenis Burung Kacer Di indonesia Beserta Ganbar Terlengkap!! -Burung kacer menjadi salah satu burung paling populer bagi sebagian besar pecinta burung di negara ini. Burung ini memiliki suara yang sangat merdu dan juga bulu yang bagus. Ada beberapa jenis burung yang terkenal di alam liar. Habitat utama burung Kacer …

Read More »

Cara Mudah Budidaya Rotifera Pada Bak Beton

Cara Budidaya Rotifera – Rotifera merupakan salah satu faktor penunjang dalam perkembangan larva ikan, karena ikan membutuhkan energi untuk pertumbuhan, melakukan aktifitas dan reproduksi. Sebagian dari energi yaitu berasal dari makanan, demikian juga pertambahan biomass ikan sangat tergantung dari energi yang tersedia pada ikan tersebut. Cara Budidaya Rotifera Pada Bak Beton …

Read More »

Cara Mudah Melakukan Teknik Pemijahan Ikan Discus Untuk Pemula

morfologi hiu basking

Teknik Pemijahan Ikan Discus – Ikan Diskus termasuk ikan yang sangat sulit untuk dipijahkan dan hanya orang-orang yang “bertangan dingin” yang mampu memijahkannya. Kondisi pemijahan harus memenuhi persyaratan seperti suhu dan pH yang optimal bagi ikan ini. Perbedaan antara diskus jantan dan betina juga sulit dikenali secara morfologis. Oleh karena …

Read More »

Cara Mudah Mengobati Ikan Kerapu Yang Terkena Penyakit

Cara Mengobati Ikan Kerapu – Bila ikan kerapu yang kita budidaya kan terkena penyakit makan akan berdampak buruk untuk kelangsungan budidaya ikan kerapu kita. Banyak cara untuk mengobati ikan kerapu yang terkena penyakit seperti merendam ikan kerapu dilarutan kimia dll. Tujuan dari perendaman adalah membunuh penyakit yang ada pada ikan, …

Read More »

Beberapa Contoh Wadah Budidaya Ikan Manfish Yang Sering Digunakan

Wadah Budidaya Ikan Manfish – Dalam melakukan budidaya ikan manfish tentunya sangat diperlukan wadah budidaya atau tempat untuk melakukan budidaya. Tapi apa saja wadah budidaya atau tempat budidaya yang bagus untuk ikan manfish, untuk saat ini wadah budidaya untuk ikan manfish yang paling banyak digunakan ialah aquarium karena untuk merawat …

Read More »

5 Jenis Burung Gereja dan Fakta Unik Burung Gereja Lengkap!!

Jenis Burung Gereja

5 Jenis Burung Gereja dan Fakta Unik Burung Gereja Lengkap!! _Burung Gereja atau dalam bahasa inggris sering disebut dengan sparrow. Burung gereja milik keluarga Passeridae. Ketika Anda melihat jenis burung burung lovebird, anda seperti hidup dalam koloni dengan burung gereja lainnya. Secara umum, burung gereja tinggal di daerah perumahan atau …

Read More »